MANAJEMEN Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh selalu berupaya memberikan pelayanan paripurna, berkualitas serta fokus pada mutu dan keselamatan pasien. Salah satu upaya dilakukan adalah meningkatkan pelayanan medis berkualitas dengan menghadirkan layanan tumbuh kembang anak terpadu. Launching “Pelayanan Tumbuh Kembang Anak Terpadu” dilakukan oleh Direktur RSUD dr. Zainoel Abidin, Dr. dr. […]

Read more

RUMAH Sakit sebagai tempat pelayanan kesehatan modern adalah suatu organisasi yang sangat komplek karena padat modal, dan teknologi, padat karya, profesi, padat sistem dan padat mutu serta padat ri siko sehingga kejadian tidak diinginkan (KTD = adverse event) akan sering terjadi dan berakibat terjadinya injuri atau kematian pada pasien. Menurut laporan dari Institute of Medicine […]

Read more

TAK jarang penderita pasca serangan jantung mengalami trauma psikologis karena dihinggapi perasaan khawatir terhadap kelanjutan penyakitnya, bahkan reka menghindari olahraga atau melakukan aktivitas yang terlalu membebani jantung. Padahal anggapan itu tidak sepenuhnya benar. “Berolahraga tetaplah dianjurkan, termasuk untuk individu pasca mengalami serangan jantung. Namun sebagai syarat, pasien harus patuh terhadap anjuran dokter, sebab program olahraga […]

Read more

FAKULTAS Kedokteran Universitas Syiah Kuala (FK-Unsyiah) menyelenggarakan konferensi internasional bertajuk; The 2nd Syiah Kuala International Conference on Medicine and Health Sciences (SKIC-MHS) 2018. Acara ini berlangsung selama dua hari pada tanggal 7-8 September 2018 di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh, yang diikuti akademisi dalam dan luar negeri dari berbagai universitas di Indonesia, Taiwan, Malaysia, hingga […]

Read more

STANDAR JCI memiliki dua bagian yang terdiri atas 12 bab yang mencakup lebih dari 300 standar dan 1.000 elemen penilaian. Bagian pertama adalah standar yang berfokus pada pasien yang meliputi 8 hal, yaitu: International Patient Safety Goals (IPSG) Access to Care and Continuity of Care (ACC) Patient and Family Rights (PFR) Assessment of Patients (AOP) […]

Read more

RUMAH Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh baru­baru ini telah dikunjungi oleh tim Mock Survey dari Joint Commission International (JCI) yang bermarkas di Amerika Serikat (AS). Mock Survey adalah simulasi survey dengan mentangkan konsultan langsung dari lembaga JCI. Untuk kegiatan tersebut, tim konsultan JCI yang hadir berjumlah tiga orang yaitu Terence M. […]

Read more

PEKAN Kebudayaan Aceh (PKA) ke-7 pada tanggal 5 hingga 15 Agustus 2018 akan dihelat secara spektakuler oleh Pemerintah Aceh, baik secara keterlibatan peserta maupun atraksi budaya yang akan disuguhkan. Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh selaku institusi pelayanan kesehatan milik Pemerintah Aceh tentunya juga akan ikut serta dalam menyukseskan dan memeriahkan […]

Read more

PENYAKIT Hepatitis dan lambung termasuk dalam lima besar penyakit yang paling banyak ditangani di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh. Maksudnya, selama ini angka kunjungan masyarakat yang da tang berobat paling banyak diantara penyakit dalam lainnya. Hal tersebut di sampaikan Dr dr Fauzi Yusuf Sp.PD KGEH FACG FINASIM di sela-sela pembukaan […]

Read more

RUMAH Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) adalah salah satu instansi pelayanan publik yang memberikan pelayanan kesehatan langsung kepada masyarakat khususnya pelayanan rawat jalan maupun rawat inap. Rumah sakit ini berdiri pada tanggal 22 Februari 1979 atas dasar Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 551/ Menkes/ SK/2F/1979 yang menetapkan RSU dr. Zainoel Abidin sebagai rumah […]

Read more

PELAKSANAAN Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-7 saat ini sedang berlangsung di Kota Banda Aceh, setelah dibuka secara resmi oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) RI, Prof Dr Muhadjir Effendy yang mewakili Presiden Joko Widodo, di Stadion Harapan Bangsa Lhoong Raya, Banda Aceh, Minggu (5/8/2018) malam. Persiapan demi persiapan untuk ikut serta mendukung dan menyukseskan kegiatan […]

Read more