SEBAGAI sebuah rumah sakit terdepan dan terbesar di Aceh, dengan predikat layanan paripurna, trend kunjungan pemakai jasa ke RSUDZA Banda Aceh, benar benar membludak. Efek langsung dari kondisi seperti itu, bukan hanya sebatas melubernya pasien, namun lebih dari itu adalah kebutuhan lahan parkir yang sangat tinggi. Lahan parkir yang terbatas—terutama untuk roda empat—di rumah sakit […]
Read moreTRANSCORTICAL Magnetic Stimulation (TMS) adalah merupakan alat medis yang non invasife atau alat yang tidak menggunakan tindakan bedah pada waktu digunakan yang lazim digunakan pada kasus kasus neurologi (bagian saraf), alat medis ini merupakan suatu alat yang menggunakan stimulasi listrik yang dapat digunakan untuk gangguan neurologi di daerah otak,sumsum tulang belakang (medulla spinalis), saraf saraf […]
Read moreMANAJEMEN Rumah Sakit Umum Daerah dr Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh terus berupaya menghadirkan sejumlah layanan spesifik yang dibutuhkan masyarakat selama ini. Salah satunya adalah Pusat Pelayanan Radio Onkologi yang dibutuhkan untuk melakukan penyinaran bagi penderita tumor. “Kita sangat membutuhkan pusat layanan tersebut, sebab hingga kini Aceh belum memiliki pusat pelayanan Radio Onkologi. Akibatnya, para […]
Read morePENYAKIT infeksi masih merupakan salah satu masalah kesehatan dunia, termasuk di Negara-negara berkembang yang salah satunya Indonesia. Kondisi lingkungan dan budaya yang ada di negara kita juga sangat mempengaruhi tingginya angka kejadian infeksi.
Read moreSEBAGAI rumah sakit peduli ibadah, RSUD dr. Zainoel Abidin senantiasa berusaha untuk meningkatkan kualitas pelayanan yang bernuansa Islami.
Read moreKELETIHAN tak menghalangi terkembangnya sebuah senyum ramah dari alumni PSIK Banda Aceh ini, saat ditemui dan berbincang di ruang kerjanya, Kamis (2/6) petang.
Read moreSTANDAR 6 langkah cuci tangan (hand wash) WHO 2009, merupakan point materi yang diuji oleh Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS) kepada jajaran RSUDZA pada tanggal 12-14 November tahun lalu. Hanya saja RSUDZA menerapkan indikasi Five Moments yaitu; Sebelum bersentuhan dengan pasien. Sebelum melakukan tindakan aseptik. Setelah bersentuhan dengan cairan tubuh pasien. Setelah bersentuhan dengan pasien. […]
Read moreSALAH seorang ustadz yang selama ini menjadi rohaniawan di RSUDZA, Ustad Yusbi Yusuf turut berbagi pengalaman tentang kiprahnya bersama empat rekannya yang lain saat memberikan penguatan religi kepada pasien. Sejauh ini, kata Ustad Yusbi Yusuf, pasien dan keluarga sangat menyambut baik pelayanan islami yang diterapkan rumah sakit. Termasuk program khusus menghadirkan rohaniawan dan rohaniwati ke […]
Read morePRIA beranjak tua, Rudi Fachri (60), warga Gampong Ilie, Ulee Kareng, Banda Aceh ini, sudah beberapa pekan menjalani perawatan di ruang rawat VIP Geurutee 2 RSUDZA akibat pendarahan. Didampingi istri dan anaknya, Rudi yang masih terbaring lemas di tempat tidur, dalam nada lirih namun jelas, menyambut baik pelayanan bernuansa islami yang kini diadopsi RSUDZA. Menurutnya, […]
Read more