PERESMIAN gedung baru menjadi harapan baru bagi Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, dalam upaya memberikan layanan maksimal kepada seluruh pasien yang dirujuk ke rumah sakit tersebut Sebagai rumah sakit rujukan provinsi, manajemen RSUDZA terus berupaya meningkatkan berbagai sarana penunjang sehingga berbagai keluhan kesehatan yang dialami masyarakat di Tanah Rencong dapat […]
Read moreSEBANYAK enam orang asesor dari Kementerian Kesehatan, Asosiasi Rumah Sakit Pendidikan, dan Kolegium Kedokteran Indonesia, selama dua hari (22-23 September 2016), kembali menilai kelayakan RSUDZA untuk mendapatkan akreditasi rumah sakit tipe pendidikan utama. Ketua Tim Visitasi, Dr dr Ina Rosalina SpA (K) MKes MHKes, mengatakan, pihaknya tidak butuh waktu lama dalam menilai RSUDZA, sebab setiap […]
Read moreRUMAH Sakit Umum Daerah dr Zainoel Abidin (RSUDZA) kini menjadi pusat pendidikan kedokteran kelainan gondok. Hal itu disampaikan Direktur RSUDZA, dr Fachrul Jamal SpAN KIC melalui Wadir Bidang Pelayanan Medis, dr Azharuddin SpOT (K). Menurut dr Azharuddin, RSUDZA dikenal lebih maju dalam penanganan gondok tanpa operasi di Indonesia. Metode yang digunakan yaitu ablasi, dengan memasukkan […]
Read moreSATU tim dari Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS) Jakarta, Selasa (15/11) kembali mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah dr Zainoel Abidin (RSUZA) Banda Aceh. Kedatangan tim yang beranggotakan dr Hanun Ernatyaswati MARS dan Poniwati Yacob SKM itu adalah untuk memverifikasi standar pelayanan dan manajemen RS milik Pemerintah Aceh tersebut. Direktur RSUZA, dr Fachrul Jamal SpAN KIC, […]
Read moreTATAPAN pasrah dengan perasaan nelangsa para penderita kelainan darah, mulai dari selevel anemia, thalassemia hingga pasien gagal ginjal, yang seakan sedang memandang gerbang batas kehidupan yang makin mendekat, membuat kita mau tak mau harus mengulurkan empati. Edisi ke-5 Tabloid RSUDZA Lamhaba kali ini mencoba mengangkat seputar Thalassemia serta pentingnya donor darah yang bukan hanya untuk […]
Read moreTerlahir ke dunia….. Di antara berjuta juta manusia…. Ada kebanggaan…kesedihan…harapan… kejenuhan…juga ketegaran… Satu satu berlalu….. Berbaur dalam garis kehidupan… Anugrah Yang Maha Kuasa. Detak Jantung berdegap Menggerakkan denyut denyut nadi Berpacu…..melawan hidup….menentang maut Suatu cobaan telah kuterima Beban yang berkepanjangan …….Belum selesai…… Namun singkat namanya…THALASSEMIA Denting jam berdetak…… Menyita hari hari hidupku Di pembaringan…..di jalanan…. […]
Read more
MENDONORKAN darah bukan hanya sebagai bukti dari sebuah tindakan kemanusiaan, akan tetapi juga sangat bermanfaat bagi kesehatan dan hidup sehat. Dalam kaitan itu Gubernur Aceh, dr H Zaini Abdullah mengajak masyarakat Aceh agar gemar mendonasikan darahnya, sebagai wujud kepedulian sosial antarsesama. “Donor darah tak hanya bermanfaat bagi sang penerima (resipien) semata. Sang pendonor pun mendapat […]
Read moreGUBERNUR Aceh dr H Zaini Abdullah mengharapkan seluruh staf pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) dapat meningkatkan komitmen pelayanan dan kompetensi tenaga medis. Sehingga kepercayaan masyarakat terhadap FKTP semakin meningkat. Hal ini ditegaskan Zaini Abdullah saat menutup kegiatan Jambore Pelayanan Primer, BPJS Kesehatan Divisi Regional I (AcehSumut) di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh, beberapa waktu […]
Read moreKETIKA anda berniat mendonorkan darah, mungkin nyawa seseorang manusia akan terselamatkan. Saat Anda benarbenar mendonorkan darah, ribuan orang akan berterima kasih dan mendoakan Anda. Itulah salah satu pesan yang dijumpai saat melintasi kawasan ruang tindakan operasi Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA), Banda Aceh, Provinsi Aceh. Pesan yang disampaikan tersebut merupakan bagian mengugah mata […]
Read moreMANAJEMEN Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, Provinsi Aceh, mengajak semua komponen masyarakat untuk terlibat aktif dalam mendonorkan darah ke Instalasi Transfusi Darah RSUDZA. Langkah itu sebagai partisipasi langsung untuk membantu kebutuhan darah pada rumah sakit terbesar di Aceh tersebut. Sejak tahun 2012, Instalasi Transfusi Darah RSUDZA telah resmi melakukan penyadapan/pengambilan darah […]
Read more